1. Siklus sedang
Di ketinggian tertentu, uap air mengalami proses kondensasi menjadi awan. Awan kemudian menjadi hujan yang jatuh di daratan, meresap ke dalam tanah, sebagian akan diserap oleh akar tumbuhan, sebagian lagi akan terbawa aliran air permukaan seperti sungai dan parit.
2.
1. Suhu di sekitar gunung naik.
2. Gunung sering mengeluarkan suara gemuruh yang terkadang juga disertai getaran atau gempa.
3. Mata air mengering.
4. Tumbuhan yang ada di sekitar gunung layu.
5. Binatang-binatang yang ada di sekitar gunung bermigrasi.
3. Lapisan sial yaitu lapisan kulit bumi yang tersusun atas logam silisium dan alumunium, senyawanya dalam bentuk SiO2 dan Al2O3. Pada lapisan sial (silisium dan alumunium) ini antara lain terdapat batuan sedimen, granit andesit jenis-jenis batuan metamor, dan batuan lain yang terdapat di daratan benua.
4. Pohon memiliki akar yang berfungsi untuk menyerap air. Jika tidak ada pohon, membuat air hujan tidak bisa diserap ke dalam tanah sehingga menyebabkan banjir.
5. Hidrosfer itu sendiri merupakan lapisan air yang ada di permukaan bumi. Contohnya seperti laut, sungai, air tanah, dan uap air yang ada di udara. Nah, keberadaan air di permukaan bumi ini sangat berkaitan dengan siklus air atau yang dinamakan dengan siklus hidrologi.
Note Jadikan jawaban terbaik
[answer.2.content]